Ciri Hamil Anak Perempuan : Kenali Mitos-Mitos yang Selama Ini Beredar

By Salmaa Awwaabiin, Minggu, 2 Juni 2019 | 14:50 WIB
Ciri hamil anak perempuan, kenali mitos yang beredar (Pixabay/@Virvoreanu-Laurentiu)

Nakita.id - Ciri hamil anak perempuan menjadi satu pengetahuan yang harus diketahui oleh calon ibu.

Ciri hamil anak perempuan bisa dijadikan acuan jika Moms ingin menebak-nebak jenis kelamin calon buah hati Moms.

Ciri hamil anak perempuan pada dasarnya tidak sulit untuk dilihat maupun dirasakan oleh ibu hamil.

Baca Juga: Ingin Tahu Ciri-ciri Hamil Anak Perempuan ? Coba Moms Gunakan Metode Ramzi Ini

Melansir laman Whattoexpect, ada beberapa ciri hamil anak perempuan menurut hasil penelitian.

Salah satunya adalah Moms mengalami muntah berat yang biasa disebut hiperemesis gravidarum.

Sebagian besar ibu akan mengalami semacam morning sickness ketika mereka hamil.

Baca Juga: Ciri Hamil Anak Perempuan : Kenali Tandanya Menurut Penelitian Ahli

Tetapi beberapa ibu memiliki kondisi yang jauh lebih buruk, menderita mual dan muntah berat atau disebut juga dengan hiperemesis gravidarum.