Bermanfaat, Si Kecil yang Punya Banyak Teman Ternyata Bisa Kurangi Obesitas

By David Togatorop, Sabtu, 8 Juni 2019 | 20:30 WIB
Banyak teman bermain membuat Si Kecil sehat. (Pixabay)

"Saat bermain bersama, anak Ibu akan cenderung meniru perilaku dari anak yang dianggap sebagai model idealnya," kata Pachucki.

"Anak yang kemampuan bermain bolanya rata-rata, misalnya sebaiknya bermain dengan anak yang punya kemampuan lebih baik. Hal yang sama berlaku untuk pola makan. Jika anak Ibu punya teman yang terbiasa makan sehat, ia pun akan ikut makan sehat."

Baca Juga: Bukan dengan Air Dingin, Air Hangat Dahsyat Manfaatnya Untuk Kesehatan Gigi

Jadi, jika Moms ingin si kecil tumbuh jadi anak yang sehat dan terhindar dari obesitas, perkenalkanlah dia pada teman-teman yang aktif bergerak.

Saat bermain bersama, si kecil pun akan terdorong untuk menjadi lebih aktif bergerak. (Dini)