Nanas Muda Disebut Sebagai Penyebab Persalinan Dini, Cek Faktanya Moms!

By Rachel Anastasia Agustina, Minggu, 9 Juni 2019 | 11:30 WIB
Konsumsi Nanas Muda Saat Kehamilan Tidak Berbahaya. (Pixabay)

Baca Juga: 3 Bahan Rumahan Ini Ampuh Mengatasi Rambut Rontok di Masa Hamil

Seperti menggabungkannya dengan yogurt untuk sarapan pagi, blender nanas beku menjadi smoothie.

Bisa juga masukan nanas muda ke dalam tumisan makan siang atau makan malam Moms.

Ada juga yang menggabungkan nanas muda dengan irisan daging dan sayuran sebagai santapan lezat.

Adakah risiko makan nanas muda selama kehamilan?

Baca Juga: Sering Tak Disadari Orangtua, Lima Perlakuan ini Termasuk Jenis Kekerasan Kepada Anak!

Konsumsi nanas muda mungkin tidak berbahaya, akan tetapi konsumsi dalam jumlah banyak pasti memberikan efek tidak nyaman.

Apalagi jika Moms memiliki perut yang sangat sensitif, bisa saja menimbulkan alergi yang tidak diinginkan.

Jadi jangan takut Moms untuk konsumsi nanas muda saat hamil akan tetapi selalu ingat sesuai dengan porsinya ya.

#GridNetworkJuara