Hanya karena Sering Dijilat Anjingnya, Wanita Ini Harus Rela Kehilangan Kaki dan Tangannya

By Rachel Anastasia Agustina, Senin, 5 Agustus 2019 | 19:26 WIB
Ilustrasi anjing menjilat. (Pixabay/huskyherz)

Baca Juga: Kabar Bahagia untuk yang Takut Ular! Daerah Ini Tercatat Tidak Pernah Dihuni Ular Lho Moms!

Setelah 9 hari bertahan dengan kondisi itu, Marie pun segera dibawa ke rumah sakit setempat.

Tidak lama setelah pertolongan Marie kaget saat bangun sudah mendapati kaki dan tangannya sudah diamputasi.

Dokter di rumah sakit menyatakan bahwa ada bakteri mematikan yang ada pada tubuh Marie.

Baca Juga: Gerai Ayam Gepreknya Tutup Usai Kebakaran dan Berbagai Teror, Ruben Onsu Banjir Komentar

Bakteri yang diketahui bernama capnocytophaga canimorsus, kemungkinan adalah luka dari anjingnya yang masuk ke dalam tubuhnya.

Kemudian, Marie juga mengonfirmasi dugaan dokter bahwa dia pernah menemukan sedikit infeksi pada tubuhnya.

Dalam keterangan lanjutan dokter, Marie tidak sadar ketika dia masuk ke ruang perawatan intensif, segera dia kehilangan kesaran.

Baca Juga: Moms, Ini Penyebab Kotoran Si Kecil Berlendir, Waspada Jika Ada Gejala Lain yang Mengikuti

Kulitnya mulai berubah, menjadi ungu, dengan cepat berkembang menjadi gangren.

"Sulit untuk dikenali, kami sedikit seperti seorang detektif, kami melakukan semua diagnosa, sampai pada kesimpulan ini," kata Ditektur Departemen Penyakit Menular di RS Aultman di Canton, Ohio, Margaret Cobe.