Tanpa Meminum Obat, Begini Cara Mengatasi Sakit Kepala Hanya dalam #5MenitAja

By Salmaa Awwaabiin, Sabtu, 24 Agustus 2019 | 10:43 WIB
#5MenitAja mengatasi sakit kepala tanpa minum obat ()

Pertama, ambil posisi yang nyaman dan rileks.

Pijat tidak membutuhkan waktu lama, rata-rata 30 detik hingga satu menit.

Pijat titik dengan gerakan menekan ringan atau melingkar.

Biasanya, sakit kepala menghilang selama pijatan.

Baca Juga: Usai dapat Kiriman Sepatu Mewah dengan nama Reino Barack, Syahrini Dapat Kado Spesial dari Ibu Mertua, Tunjukkan Jadi Menantu Kesayangan?

Ada enam titik utama yang harus dipijat untuk menghilangkan sakit kepala.

Titik Yintang

Titik mata ketiga atau Yintang terletak tepat di antara alis.

Titik ini juga bertanggung jawab untuk menghilangkan kelelahan mata.

Titik Zan Zhu

Dua titik simetris ini terletak di tepi bagian dalam alis.

Pijat di area ini juga mengurangi sakit flu dan meningkatkan ketajaman visual.