Cantiknya Nora Alexandra Saat Prosesi Pernikahan dengan Adat Bali, Lahir di Jember tapi Punya Wajah yang Bule Banget

By Salmaa Awwaabiin, Senin, 7 Oktober 2019 | 18:00 WIB
Cantiknya istri Jerinx dengan kebaya adat Bali (instagram/jrxsid)

Potret cantik istri Jerinx SID

Warganet pun tak henti-hentinya memuji kecantikan istri Jerinx SID tersebut.

Sudah sah menjadi istri Jerinx SID, siapa sosok Nora Alexandra sesungguhnya?

Mengutip dari Suar.ID, Nora rupanya bukanlah orang sembarangan, Moms.

Perempuan kelahiran Jember, 12 November 1994 ini merupakan seorang model.

Ia telah menjadi model sejak berusia 15 tahun, Moms.

Baca Juga: Anak Irish Bella dan Ammar Zoni Meninggal di Dalam Kandungan, Ternyata Ini Risiko Hamil Anak Kembar yang Harus Moms Ketahui

Kecantikan istri Jerinx jadi sorotan

Berprofesi sebagai model, Nora pun kerap membagikan potret cantik dirinya di Instagram.

Selain itu, melalui Instagramnya diketahui bahwa ia juga memiliki bisnis, Moms.

Mantan istri Aliff Alli Khan ini merupakan pemilik dari Beutycare Bali bernama Alexanors.

Baca Juga: Tidak Hanya Hilangkan Kantuk, Tidur Siang Ternyata Banyak Manfaatnya