#LovingNotLabelling: Berhenti Melabel Si Kecil Sebelum 4 Hal Ini Terjadi Padanya!

By Nita Febriani, Selasa, 15 Oktober 2019 | 19:00 WIB
#LovingNotLabelling: Alasan Moms Harus Berhenti Melabel (peoplecreations)

Ketika anak mendengar kita melabelinya dengan kata-kata seperti "gaduh dan ribut" atau "malu-malu dan pemalu," dia merasa sadar diri. 

Apa yang benar-benar dia dengar akan membuat dirinya berpikir "buruk."

Dia akan mulai menerima apa yang dilabelkan pada dirinya dan itu akan terbawa sampai dirinya dewasa.

Baca Juga : #LovingNotLabelling: Hindari Labelling, Ibnu Jamil Pilih Berikan Motivasi pada Anak

3. Label tidak akurat

Hampir setiap orang (baik kecil atau dewasa) berubah setiap hari! 

Anak-anak mungkin bertindak serius suatu hari dan lucu di hari berikutnya. 

Manusia mampu memiliki banyak emosi, reaksi, dan aspek kepribadian yang kompleks, termasuk anak-anak.

Baca Juga: #LovingNotLabelling: Ini Sederet Kesalahan Umum Saat Dads Mendisiplinkan Anak, Labelling Salah Satunya