Kaget! Hanya Pakai Kipas Angin dan Lampu, Kakek dan Nenek Tua ini Disuruh Bayar Tagihan Listrik Hingga Rp 259 Miliar!

By Cecilia Ardisty, Sabtu, 19 Oktober 2019 | 16:59 WIB
Kakek dan Nenek di India ditagih listrik Rp 259 miliar (Tribun Style via DNA India)

Hingga akhirnya masalah tersebut berhasil diselesaikan setelah departemen listrik mengatakan ada beberapa kesalahan teknis, dan itu bukan masalah teknis.

Insinyur Ram Sharan juga meyakinkan bahwa departemen akan memperbaiki tagihan tersebut.

Baca Juga: Demi Tampil Cantik Hadiri Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden, Rieke Diah Pitaloka Hias Tangannya dengan Henna yang Curi Perhatian!

Sebelumnya, kasus serupa juga pernah terjadipada seorang pria dari Jambadpur, Jamshedpur.

Pria ini menerima tagihan listrik hingga 380 miliar rupee atau setara Rp 76 triliun.

Baca Juga: Hari Batik Nasional, 5 Selebriti Kpop Hingga Hollywood Ini Pernah Terlihat Kenakan Batik Lho Moms!

Padahal dia hanya mengunakan tiga kipas listrik, tiga lampu, dan menonton tv.

Lalu seorang warga di Aurangabad Jagannath Nehaki Sherk, dia menerima tagihan 864.000 rupee atau sekitar Rp 170 juta.

Baca Juga: Akan Jadi Ibu Negara Kedua Kalinya, Intip Gaya Makeup dan Rambut Iriana Jokowi Jelang Pelantikan Presiden 2019-2024

Namun sebelum kesalahannya diperbaiki, dia lebih dahulu bunuh diri.

Semoga tak ada kesalahan lagi dengan departemen kelistrikan di India ya Moms.

Baca Juga: Hamil 23 Minggu, Shandy Aulia Justru Tampil Super Seksi Saat di Luar Negeri Pakai Celana Hot Pants yang Curi Perhatian!