Tak Hanya Minum Rendaman Air dan Biji Ketumbar untuk Menyembuhkan Osteoporosis, Cara Ini Juga Bisa Atasi Tulang Keropos

By Riska Yulyana Damayanti, Minggu, 17 November 2019 | 15:00 WIB
Minum rendaman air dan biji ketumbar untuk menyembuhkan osteopororsis (freepik)

Nakita.id - Saat tulang sudah mulai rapuh, jangan khawatir, coba minum rendaman air dan biji ketumbar untuk menyembuhkan osteoporosis.

Dilansir dari Natural Food Series, ketumbar mengandung enam jenis asam dan sebelas jenis mineral.

Macam-macam nutrisi tersebut memiliki manfaat bagi kesehatan salah satunya untuk osteoporosis.

Baca Juga: Manfaat Rendaman Air dan Biji Ketumbar untuk Kesehatan Mata, Atasi Segala Masalah Pengelihatan, Rasakan Setelah 15 Hari!

Kehadiran antioksidan seperti vitamin A, riboflavin, niasin, asam folat, vitamin C, vitamin K, kalsium dan karoten bermanfaat dalam pencegahan osteoporosis dan kesehatan sendi.

Melansir dari Kompas.com, ostoeporosis yang dikenal sebagai penyakit di usia tua rupanya akibat dari kurang kepedulian soal gaya hidup di masa muda.

Selain gaya hidup, konsumsi susu yang masih terbilang rendah menjadi faktor penyakit osteoporosis kerap didapati di Indonesia.

Baca Juga: Manfaat Rendaman Air dan Biji Ketumbar untuk Kesehatan Mata, Bantu Atasi Mata Merah Atau Konjungtivis