Sebelum Merenggut Nyawa, Turunkan Risiko Kanker dengan Sering Konsumsi Makanan Ini #5MenitAja

By Riska Yulyana Damayanti, Sabtu, 23 November 2019 | 17:00 WIB
ilustrasi makanan yang turunkan risiko kanker (freepik.diller/freepik.com)

Demikian pula, sebuah penelitian pada hewan menemukan bahwa mengobati tikus dengan sulforaphane membantu membunuh sel-sel kanker prostat dan mengurangi volume tumor lebih dari 50%.

Namun, perlu diingat bahwa penelitian yang tersedia belum melihat langsung pada bagaimana brokoli dapat mempengaruhi kanker pada manusia.

2. Minyak zaitun

Beberapa penelitian menemukan bahwa asupan minyak zaitun yang lebih tinggi dapat membantu melindungi tubuh terhadap kanker.

Satu ulasan besar yang terdiri dari 19 studi menunjukkan bahwa orang yang mengonsumsi minyak zaitun dalam jumlah terbesar memiliki risiko lebih rendah terkena kanker payudara dan kanker sistem pencernaan dibandingkan dengan mereka yang mengonsumsi minyak zaitun lebih sedikit.

Menggunakan minyak zaitun dalam diet adalah cara sederhana untuk mendapatkan manfaat kesehatannya.

Baca Juga: Terjadi Lagi! Pria Ini dengan Beringas Aniaya Orangtua hingga Tersungkur, Pelakunya Seorang YouTuber