Benarkah Kegemukan Bisa Menghambat Kehamilan? Ketahui Solusinya

By David Togatorop, Rabu, 27 November 2019 | 10:54 WIB
Penyakit penyebab kegemukan (freepik)

Seperti diketahui, matangnya sel telur pada waktunya akan memperbesar peluang terjadinya pembuahan.

Yang menjadi dilema, obat-obat pemicu hormon seperti ini sedikit banyak juga berefek pada bobot tubuh.

Biasanya wanita yang mengonsumsinya dalam jangka panjang akan mengalami kenaikan berat badan.

Baca Juga: Dituduh Jadi Selingkuhan Mantan Bupati, Pedangdut Cantik Ini Dicekal Manggung di Kediri, Begini Sosoknya!

Namun jangan khawatir, sebelum memberikannya pasti dokter sudah mempertimbangkannya dan menghitung segala risikonya.

4. Injeksi/suntik pemacu hormon kesuburan

Setelah dievaluasi beberapa waktu dan ternyata hasilnya belum seperti yang diharapkan.

Dokter akan meningkatkan dosis obat yang diberikan dengan menggunakan suntikan.

Selama ini suntikan untuk memacu matangnya sel telur cukup mujawab. Namun sekali lagi manusia sekedar berusaha. (Saeful Imam)