Bukan Berlian! Pemulung Ini Temukan Batu yang Harganya Mencapai Rp9 Miliar, Ini Fakta di Baliknya

By Riska Yulyana Damayanti, Jumat, 20 Desember 2019 | 07:14 WIB
Awalnya dia curiga mungkin benda tersebut adalah ambergris. (Bastille Post)

Setelah ditimbang bongkahan ambergris ini memiliki bobot 37 pon.

Menurut kondisi pasar saat ini, ambergris yang baik dijual seharga 14.500 poundsterling per pon (Rp290 juta).

Jika akhirnya dinilai sebagai produk yang bagus oleh para ahli, harga ambergris ini akan mencapai 536.500 pound (Rp9 miliar).

Baca Juga: Tidak Hanya Berbahaya untuk Ibu Hamil, Konsumsi Antibiotik Secara Tidak Tepat Sangat Tidak Disarankan untuk Masyarakat

Ambergris sendiri adalah produk kering dari sekresi paus sperma.

Beberapa paus sperma akan mengeluarkannya, dan hanya beberapa yang dikeluarkan melalui usus.

Sisanya, beberapa paus sperma yang meninggalkannya di dalam tubuh.

Namun, jika dimuntahkan keluar ambergris akan melayang di laut dan bisa selama 100 tahun.

Ambergris sendiri saat ini digunakan sebagai parfum dan bahan makanan khusus, namun kabarnya popularitasnya mulai menurun.

Baca Juga: Pemprov DKI dan Kemenkes RI Rilis Daftar RS di Jakarta yang Punya Serum Anti Bisa Ular (SABU)

(Artikel ini telah tayang di Intisari.grid.id dengan judul "Temukan Bongkahan Batu Besar, Pemulung Ini Mendadak Kaya, Ternyata Batu Itu Bukan Benda Sembarangan, Harganya Bisa Mencapai Rp9 Miliar")