Selalu Dibuang Sia-Sia, Ternyata Minum Rendaman Rambut Jagung Bermanfaat Bagi Penyakit Berbahaya hingga Cegah Kegemukan

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Rabu, 15 Januari 2020 | 08:13 WIB
ilustrasi minum air rendaman jagung (freepik)

Cara pertama, Moms membutuhkan bahan-bahan seperti:

- Rambut jagung kering atau segar

- Air

- Jus lemon

Baca Juga: Hentikan Kebiasaan Menambahkan Irisan Lemon ke Gelas, Atau Terima Risiko Ini!

Langkahnya:

- Rebus air selama beberapa saat

- Saat mulai mendidih, masukkan rambut jagung

- Biarkan mendidih selama beberapa menit dan diamkan

- Ini akan berubah menjadi cairan berwarna karamel kecokelatan

Baca Juga: Ingin Perut Rata dan Tubuh Langsing Tanpa Diet dan Olahraga Ketat? Tentu Saja Bisa

- Saring dan sajikan airnya

Beberapa orang lebih suka menambahkan jus lemon untuk menambah rasa.

Rendaman rambut jagung ini dapat disimpan di lemari es selama beberapa hari.