Jangan Hanya Feeling, Periksa Berat Badan Si Kecil Guna Memastikan Beratnya Normal dan Sehat

By Nur Marufah Saniati, Selasa, 21 Januari 2020 | 14:15 WIB
Perhatikan berat bada Si Kecil (Freepik.com)

Anak-anak yang kelebihan berat badan mungkin kesulitan untuk beraktivitas dan bermain bersama teman-temannya.

Bahkan bisa jadi anak dengan berat badan berlebih sering diganggu oleh temannya dan merasa dirinya terlihat buruk.

Baca Juga: Tantri Namirah Ajak Lakukan Perawatan Kulit Secara Rutin, Mulailah dengan Cara Ini Sebelum Gunakan Produk Perawatan Kulit

Mengukur berat badan

Seseorang dapat memiliki berat badan kurang, berat badan yang sehat, kelebihan berat badan, atau obesitas.

Tidak ada satu pun berat yang sempurna untuk seorang anak, tetapi ada kisaran berat badan yang sehat untuk anak-anak berdasarkan tinggi dan jenis kelamin (apakah orang tersebut perempuan atau laki-laki).

Dokter menggunakan empat kategori untuk menggambarkan berat badan seseorang:

Baca Juga: Tak Terima Kerajaannya Disebut Kumpulan Orang Stres dan Bawa Kegaduhan, Petinggi Sunda Empire Balas Skakmat Sindiran Ridwan Kamil: ‘Yang Bawa Keresahan Justru Pejabat Daerah Itu’