Nakita.id - Virus corona memang telah ditetapkan sebagai pandemi.
Tak hanya satu atau dua negara, kini virus corona telah menyebar dengan cepat di berbagai penjuru dunia.
Nyawa yang melayang akibat terjangkit virus ini juga jadi salah satu hal yang ditakutkan publik.
Baca Juga: Ingin Cegah Virus Penyakit? Yuk, Cek 5 Produk Pilihan di Tokopedia
Namun, ternyata hal tersebut salah besar.
Dikabarkan Nakita.id sebelumnya, pasien yang positif Covid-19 memiliki kemungkinan 97 persen bisa sembuh.
Baca Juga: Ingin Nyaman Bersantai di Rumah, Simak Tips ala Tokopedia Ini!
"Ini analisis saya, saya bawa suasana gembira, karena kita semua yakin tadi disebutkan sebagai sebuah virus atau penyakit yang 97 persen bisa sembuh," jelas Effendi dikutip dari tayangan YouTube 'Indonesia Lawyers Club', Rabu (4/3/2020).
Benar adanya, hal tersebut juga dibuktikan oleh 29 negara yang berhasil sembuhkan total pasien Covid-19.
Di kota asal virus ini berasal tak sedikit warganya yang berhasil sembuh total.
Baca Juga: Hidup Bersih Bebas Penyakit, Lebih Praktis Bersama Tokopedia