Benarkah Suplemen Penting Bagi Anak Saat Berpuasa? Hati-hati Si Kecil Bisa Mengalami Avitaminosis Kalau Berlebihan, Ini Penjelasannya

By Yosa Shinta Dewi, Selasa, 19 Mei 2020 | 05:30 WIB
Suplemen penting bagi anak saat berpuasa (Pixabay)

Kemudian lemak sebesar 50 persen, dan selebihnya protein.

Perlu Moms ketahui, Si Kecil juga membutuhkan zat gizi mikronutrien.

Mikronutrien itu sendiri terdiri dari vitamin dan mineral.

Pilihan yang bijak untuk menggantikan suplemen adalah dengan mengonsumsi sayur dan buah segar untuk memenuhi kebutuhan vitamin dalam tubuh.

Baca Juga: Perlukah Si Kecil Konsumsi Suplemen untuk Penuhi Kebutuhan Nutrisinya?

Apabila Moms ingin memberikan suplemen untuk Si Kecil ada baiknya konsultasikan dulu ya dengan dokter.

Sebab, dalam pemberian suplemen untuk Si Kecil ada dosis atau takarannya.

Dengan begitu Si Kecil bisa lancar belajar puasa tanpa mengganggu tumbuh kembangnya.

Baca Juga: Lactaboost, Suplemen Herbal Alami Pilihan Cerdas Sahabat ASI untuk Bunda dan Si Buah Hati