Main Olahraga Panahan Jadi Pilihan Rossa dan Anak Lelakinya untuk #FamilyQuality, Apa Sih Manfaatnya?

By Aullia Rachma Puteri, Sabtu, 13 Juni 2020 | 19:00 WIB
Rossa dan Rizky Langit Ramadhan melakukan olahraga panahan (Instagram)

4. Meningkatkan kemampuan sosial

Olahraga panahan bisa dilakukan secara individu atau tim.

Saat perlombaan memanah, seorang pemanah akan dikelompokkan dengan seorang pemanah lainnya.

Oleh sebab itu, seorang pemanah memerlukan bonding atau membentuk ikatan dengan timnya.

Meskipun Moms dan anak bukan atlet yang harus bersosialisasi dengan tim atau individu lainnya.

Baca Juga: Abaikan Pakaian Keren dan Rapi Selama PSBB, Nycta Gina Justru Utamakan Kebahagiaan dan Kenyamanan untuk #FamilyQuality Setiap Hari di Rumah Aja

Berlatih olahraga panahan juga punya manfaat mengenal orang lain di luar komunitas Moms.

5. Mengembangkan rasa percaya diri

Olahraga panahan dapat meningkatkan rasa percaya diri Moms dan anak.

Selain itu bermanfaat untuk mental dan kemampuan fisik saat Moms dan anak rajin berlatih.