Ramalan Mbak You Kembali Terbukti, BMKG Cepat-cepat Beri Peringatan Soal Potensi Hujan Lebat hingga Bisa Terjadi Banjir di Wilayah Ini

By Riska Yulyana Damayanti, Minggu, 14 Juni 2020 | 06:30 WIB
Mbak You pernah peringatkan soal potensi banjir di Indonesia (Kolase Instagram @mbakyou17, Kompas.com/ ADIWINATA SOLIHIN)

Kepala Sub Bidang Peringatan Dini Cuaca BMKG, Agie Wandala, mengatakan bahwa terdapat berbagai kondisi atmosfer yang menyebabkan hujan lebat dan berakibat banjir bandang di Gorontalo dan sekitarnya ini.

1. Fenomena Shearline

Agie berkata bahwa salah satu kondisi atmosfer yang menyebabkan banjir bandang di Gorontalo adalah fenomena Shearline atau belok angin yang kuat dan menyebabkan penumpukan massa udara.

Baca Juga: Unggah Gambar Air Laut Pindah ke Darat, Mbak You Mendadak Beri Peringatan Keras Usai BMKG Bongkar Prediksi Potensi Bencana Alam

2. Hujan lama

Meluapnya sungai Bone, disebutkan terjadi akibat hujan dengan durasi yang cukup lama yaitu sekitar 11 jam pada tanggal 11 Juni 2020, sejak pukul 17.00 UTC (pukul 01.00 WITA) hingga pukul 04.40 UTC (pukul 12.40 WITA).

Baca Juga: Kepergok Kerap Diam dan Tegang Saat Klarifikasi Hubungannya dengan Aurel dan Azriel, Isi Hati Krisdayanti yang Sebenarnya Dibongkar oleh Pakar Ekspresi!

3. Kondisi regional cuaca

Kondisi regional cuaca yang terjadi adalah adnya interaksi tidak langsung antara atmosfer di wilayah Gorontalo dengan bibit badai tropis di philipina.

"Meskipun cukup jauh, namun dampak tak langsung ini dapat menyebabkan daerah belokan atau pertemuan angin," ujar Agie.

Baca Juga: Corona Belum Usai, Puluhan Warga di Desa ini Justru Terserang Penyakit Mengerikan Hingga Lumpuh Secara Bersamaan