Tatanan Baru New Normal Dijajal, Tangan Kanan Jokowi Minta PNS Kerja 2 Shift, Ini Jadwalnya

By Aullia Rachma Puteri, Kamis, 18 Juni 2020 | 07:30 WIB
Menteri PAN-RB (Instagram)

PNS ini pun mengalami hal yang tak kalah miris dari pelaku pekerja lainnya.

Sebelum new normal, gaji PNS pun mengalami pemotongan dari Sri Mulyani.

Bukan hanya pemotongan saja, gaji ke-13 yang ditunggu para PNS di bulan tahun ajaran baru bahkan harus mengalami penundaan.

Hal ini menunjukkan bahwa semua lini pekerjaan terdampak virus corona.

Baca Juga: Kehidupan New Normal Sudah di Depan Mata, Begini Kabar Terbaru Soal Gaji ke-13 yang Bakal Masuk Kantong PNS di Seantero Indonesia