Anak Kedua Winda Viska Berangsur Pulih Setelah Lahir Prematur, Begini Cara Merawat Bayi Prematur di Rumah

By Anisyah Kusumawati, Rabu, 3 Januari 2018 | 10:38 WIB
()

 

1. Perawatan dibantu oleh pihak lain

Ia menyarankan ada seorang praktisi lokal yang berpengalaman dalam merawat anak-anak yang lahir prematur untuk membantu Moms.

Pilihlah seseorang yang dirasa nyaman untuk jangka panjang, baik itu dokter anak, dokter keluarga, atau perawat.

2. Lebih hati-hati saat bepergian, walaupun dengan kendaraan pribadi

Saat hendak bepergian, beberapa bayi yang sangat kecil perlu menggunakan tempat tidur mobil untuk mempertahankan kadar oksigen yang sesuai.

BACA JUGA : Usia Seminggu Ania Anak dr. Reisa Kejang, Ternyata Ini Penyebabnya

3. Tanyakan kepada dokter anak Moms terkait pemberian makan yang baik

Bayi yang berbeda memiliki kebutuhan yang berbeda.

Secara umum, bayi prematur perlu makan setiap empat jam sampai mereka mencapai tanggal lahir asli.

Namun, setelah itu bayi biasanya bisa diberi makan dengan cara yang persis sama seperti bayi lainnya.