Jangan Asal Pakai! Berikut Cara Menggunakan Pompa ASI Terbaik Agar Tidak Timbulkan Bakteri dan Kuman

By Shinta Dwi Ayu, Rabu, 19 Agustus 2020 | 18:00 WIB
ilustrasi pompa asi terbaik. (napatcha)

Cuci pompa ASI sebenarnya sangat mudah Moms hanya menggunakan air hangat, dan sedikit sabun.

Lalu bilas sampai benar-benar bersih dan tidak berbau.

Hal tersebur dilakukan untuk mencegah kuman atau bakteri jahat bersarang dalam pompa ASI.

Karena jika bersarang maka bakteri tersebut dengan mudah bisa masuk ke tubuh bayi melalui ASI.

Baca Juga: Susu Ibu Menyusui Penambah Berat Badan Bayi, Dukung dengan Makanan Super Terbaik Berikut Ini

Hal tersebut sangat fatal bila terjadi dan bisa timbulkan penyakit pada tubuh bayi.

Nah itu dia Moms cara menggunakan pompa ASI terbaik.