Enggak Nyangka Lingkaran Hitam di Bawah Mata Hilang dengan Bahan Ini

By Gisela Niken, Senin, 8 Januari 2018 | 16:22 WIB
()

2.Irisan kentang

Ini adalah cara paling mudah, yaitu dengan menrauh irisan kentang dingin di kedua mata kita, biarkan selama 20 menit lalu bilas menggunakan air dingin.

3. Kentang dan Mentimun

Selain kentang ternyata mentimun juga membantu menghilangkan kantung mata karena mengandung kolagen yang dapat .

Kombinasi antara bubur kentang dan mentimun juga ampuh dalam menghilangkan lingkaran hitam pada mata.

4. Kentang dengan Madu dan Minyak Zaitun

Percampuran kentang dengan madu dan minyak zaitun juga dapat menghilangkan lingkaran hitam di bawah mata karena mengandung antioksidan, vitamin, dan khasiat anti-inflamasi yang membantu.

5.Kentang dan Jus Lemon

Pasta hasil campuran jus lemon dan kentang juga salah satu varian dalam menghilangkan lingkaran hitam di bawah mata.

Pasta ini dioleskan pada lingkaran di bawah mata lalu diamkan selama 15 – 20 menit dan bilas menggunakan air dingin.

6. Kentang dan Tomat

Percampuran antara kentang dan tomat yang menghasilkan sebuah pasta dan dapat diaplikasikan dengan menggunakan bola kapas yang dioleskan pada lingkaran di bawah mata.