Perhatikan, Membuat Jus Buah-buahan dengan 5 Cara Ini Justru Membuat Kandungan dalam Buah Tetap Terjaga

By Aullia Rachma Puteri, Jumat, 11 September 2020 | 13:52 WIB
Cara membuat jus agar nutrisi buahnya tetap utuh (Freepik.com)

Nakita.id - Minum jus buah-buahan adalah salah satu alternatif Moms dalam mengonsumsi buah-buahan.

Apalagi di tengah suasana dan cuaca yang tak menentu seperti sekarang ini, Moms lebih memilih untuk membuat jus buah-buahan di rumah menjadi salah satu usaha dalam menjaga nutrisi dalam tubuh.

Tapi dalam kenyataannya, Moms masih saja salah dalam membuat jus buah-buahan di rumah.

Padahal niat Moms untuk membuat jus buah-buahan adalah mengambil nutrisi dan manfaatnya, tapi masih banyak sebagian Moms malah menyia-nyiakan nutrisi buah-buahan begitu saja.

Baca Juga: Katakan Selamat Tinggal Pada Risiko Penyakit Jantung dan Stroke, Konsumsi Jus Buah Sederhana Ini Terbukti Ampuh Turunkan Kolesterol

Untuk itu, Moms sebaiknya perhatikan 5 langkah dalam membuat jus buah-buahan di rumah agar nutrisi dan manfaat yang ada pada buah-buahan terjaga.

Jus buah.

1. Pilihlah buah dengan kualitas unggulan

Kalau Moms membeli buah-buahan dari pasar, sebaiknya Moms memilih satu persatu buah, agar terlihat mana yang bagus kualitasnya dan mana yang bukan.

Setelah benar-benar memilih yang berkualitas, Moms bisa membawanya pulang ke rumah.

Namun, jika Moms malas untuk memilih, sebaiknya Moms pergi ke toko buah orgaik.

Baca Juga: Bukti Nyata, Satu Keluarga Ketagihan Rutin Minum Jus karena Tubuhnya Berubah Jadi Seperti Ini 'Merasa Lebih Baik'