Banyak Pilihan Aktivitas yang Bisa Dilakukan Tapi Sulit Mengatur Waktu? Begini Cara Memaksimalkan #FamilyQuality di Sela-sela Kesibukan Moms dan Dads

By Yosa Shinta Dewi, Jumat, 18 September 2020 | 11:42 WIB
Meluangkan waktu untuk #FamilyQuality di sela-sela kesibukan (Freepik)

Dengan cara ini, maka Moms dan Dads bisa membangun komunikasi yang baik bersama Si Kecil.

3. Hindari menghukum Si Kecil

Tak jarang apa yang dilakukan Si Kecil membuat orangtua menjadi emosional.

Di saat senggang sebaiknya untuk menghindari menghakimi Si Kecil apabila ia melakukan kesalahan yang tidak membawa dampak panjang.

Bahkan, Moms dan Dads bisa mengarahkan Si Kecil dengan menjadi contoh yang baik baginya.

Baca Juga: Jarang Jalin #FamilyQuality, Hati-hati Si Kecil Tumbuh dengan Kepribadian yang Seperti Ini Kalau Jarang Diajak 'Ngobrol'

4. Usahakan makan bersama

Jadwalkan waktu untuk makan malam bersama Si Kecil.

Di sela-sela waktu makan, Moms dan Dads bisa mengajak Si Kecil berdiskusi.

Hal ini dilakukan untuk mengetahui apa yang dipikirkan dan dirasakan Si Kecil.

Meskipun sederhana, #FamilyQuality jangan sampai terlewat, ya!

Baca Juga: Di Rumah Saja Bukan Halangan, Lakukan Meditasi sebagai #FamilyQuality Agar Keterampilan Sosial dan Konsentrasi Si Kecil Tidak Menurun