Terpaksa Harus Tinggal dengan Mertua? Ini Tips Agar Akur dan Disayang Mertua, Pasti Manjur!

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Rabu, 30 September 2020 | 13:15 WIB
Ilustrasi tinggal bersama mertua (iStock)

Menetapkan batasan yang lembut tetapi tegas dan konsisten dapat membantu dalam masa transisi ini. Orangtua mungkin mulai menyadari bahwa anak-anak mereka perlu menjalani kehidupan mereka sendiri,” kata Brath, seorang psikolog.

5. Jangan malu meminta nasihat mertua

Mohon diingat pula Moms, bahwa mertua merupakan orang yang sudah menjalani pahit manisnya rumah tangga.

Sesekali mintalah saran mertua untuk beberapa hal. Hal ini bisa membuat mertua merasa dihargai dan dihormati.

Itulah dia Moms sederet tips menghadapi mertua agar rumah tangga harmonis dan damai.

Artikel ini pernah tayang di Nakita.id dengan judul Moms Tinggal Dengan Mertua yang Galak? Ikuti Tips Ini Agar Hidup Damai