Coba Mulai Hari Ini, Rasakan Manfaat Tak Terduga pada Tubuh Jika Kita Rutin Makan Pisang di Pagi Hari

By Rachel Anastasia Agustina, Senin, 5 Oktober 2020 | 07:40 WIB
Manfaat makan pisang di pagi hari. (freepik)

Coba Mulai Hari Ini, Rasakan Manfaat Tak Terduga pada Tubuh Jika Kita Rutin Makan Pisang di Pagi Hari

Nakita.id - Ternyata ada segudang manfaat makan pisang di pagi hari yang jarang kita ketahui lo Moms.

Manfaat makan pisang di pagi hari pun bisa kita rasakan selama satu harian kita melakukan aktivitas lo.

Tentunya hal tersebut menggiurkan, sebab untuk menjalani hari kita membutuhkan banyak energi tubuh.

Baca Juga: Artis Korea Ini Berhasil Pangkas Bobotnya hingga 6Kg Hanya dengan Diet Pisang, Terbongkar Cara Efektif Melakukannya

Mendapatkan pusang pun cukup mudah, Moms hanya perlu pergi ke pasar atau supermarket untuk membelinya.

Bahkan bukan hanya bicara soal sumber energi sepanjang hari, makan pisang di pagi hari juga bermanfaat untuk fungsi otak.

Melansir dari Kompas.com, seorang ahli gizi menyatakan bahwa makan pisang di pagi hari bisa membuat otak bekerja lebih optimal.

Baca Juga: Mulai Sekarang Jangan Lagi Buang Kulit Pisang, Gunakan Seperti Ini untuk Bersihkan Perabotan dan Barang di Rumah Agar Kinclong Seperti Baru Beli