Mengalami Penuaan 8 Kali Lebih Cepat, Begini Kisah Haru Orangtua yang Merawat Anak dengan Penyakit Langka

By Kunthi Kristyani, Senin, 15 Januari 2018 | 09:29 WIB
Rupesh Kumar ()

Hal inilah yang menginspirasi novel F Scott Fitzgerald dan film Brad Pitt, The Curious Case of Benjamin Button.

Rupesh kini berusia 22 tahun, namun tubuhnya seperti anak kecil yang sudah berusia 160 tahun.

BACA JUGA: Ini Ciri-ciri Sabun Cuci Muka Tidak Cocok di Kulit Moms. Hati-Hati!

Rupesh ini bukan satu-satunya orang yang menderita progeria, namun dia yang tertua hingga saat ini.

Rupesh diyakini merupakan korban tertua setelah kematian Botha, Afrika Selatan pada usia 26 tahun.

Mirisnya berat badannya hanya 20 kg, Moms.

Rupesh bersama ibunya

Ayahnya Ramapati Kumar, seorang buruh tani berkata, "Semua dimulai dengan sering sakit kepala dan sakit perut saat dia sangat kecil.

Kami membawanya ke beberapa dokter, namun tidak ada yang bisa mendiagnosa kondisinya.

Mereka membuatkan resep penghilang rasa sakit dan meminta kami untuk pulang."

Kondisinya memburuk saat ia bertambah tua, kepalanya tumbuh pada tingkat yang mengkhawatirkan, dan sekarang ia tinggal di tubuh seorang anak berusia 160-an tahun.

Ayahnya menambahkan,