• Polidipsi, yaitu sering kali merasa haus dan ingin minum sebanyak-banyaknya, dan • Polifagi, yaitu kondisi nafsu makan yang meningkat dan sering merasakan lapar. Jika tiga hal tersebut terjadi bersamaan, maka diabetes sudah sedikit parah. Oleh karena itu, Rudy mengatakan perlunya melakukan cek gula darah. Pengobatan untuk diabetes tipe satu akan diberikan insulin kepada penderitanya.
Lain halnya dengan tipe dua, Rudy menegaskan pengobatannya seperti memperbaiki gaya hidup dan mengkonsumsi obat yang diberikan. Jika diabetes yang diderita sudah cukup parah, maka akan ditambahi insulin seperti tipe satu. Meskipun penyakit ini dapat disembuhkan, penting bagi Anda untuk melakukan pencegahan sejak dini karena diabetes dapat menyerang usia berapapun.
Begini cara pencegahan seperti yang diberikan Rudy: