Pantangan Makan Manis? Buah-buahan Segar Ini Tetap Aman Jika Dikonsumsi Seseorang dengan Diabetes
Nakita.id - Bagi penderita diabetes tentu harus memilah-milah makanan yang baik untuk dikonsumsi.
Buah jadi salah asupan nutrisi baik bagi kesehatan.
Tetapi, bagi seseorang dengan diabetes tidak boleh sembarangan memilih buah, Moms.
Sebab, banyak yang beranggapan buah memiliki cita rasa yang manis sehingga akan membuat gula darah naik.
Baca Juga: Takut dengan Berbagai Pantangan? Inilah Minuman yang Aman Disarankan untuk Penderita Diabetes
Nyatanya anggapan tersebut tidak sepenuhnya benar.
Dilansir dari Medical News Today, semua jenis buah bisa dikonsumsi oleh seseorang dengan diabetes.
Tentu dengan catatan tidak mengonsumsi buah-buahan secara berlebihan apabila menimbulkan reaksi alergi.
Baca Juga: Kulit Terung yang Dijuluki 'Si Raja Sayuran' Mujarab Cegah Risiko Diabetes, Ini Cara Memasaknya
Lewat Ajang Bergengsi Pucuk Cool Jam 2024, Teh Pucuk Harum Antar Anak Indonesia 'Bawa Mimpi Sampai ke Pucuk'
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR