Waspada! 6 Penyakit Ini Bikin Tubuh 'Oleng' dan Kehilangan Kesadaran dalam Hitungan Detik

By Nita Febriani, Jumat, 30 Oktober 2020 | 19:00 WIB
Ilustrasi Penyakit yang Bikin Tubuh 'Oleng' dan Kehilangan Kesadaran (freepik)

Ada berbagai hal yang bisa memicu hilangnya keseimbangan tubuh, berikut penyebabnya:

1. Stroke

Stroke juga bisa ditandai dengan hilangnya keseimbangan dan koordinasi tubuh.

Selain itu, stroke juga seringkali ditandai dengan gejala berikut:

- mati rasa di satu sisi tubuh

- gangguan penglihatan

- otot wajah, lengan, dan kaki melemah

- mual dan muntah

- kebingungan

- sulit bicara atau memahami orang lain.

Baca Juga: Namanya Masih Asing Di Telinga, Ikan Haring Mampu Cegah Penyakit Jantung dan Stroke, Cari Tahu Kehebatan Lainnya!

2. Neuroma akustik

Neuroma akustik, atau schwannoma vestibular, adalah tumor non-kanker yang menekan saraf telinga bagian dalam.

Kondisi tersebut memengaruhi keseimbangan dan pendengaran.

Neuroma akustik dapat membuat penderitanya merasa tidak stabil atau pusing dan menyebabkan gangguan pendengaran atau telinga berdenging.

Baca Juga: Obat Kumur Berpotensi Bisa Picu Gula Darah Naik, Beberapa Bahan Alami Ini Justru Berikan Hasil Baik