Ajarkan Si Kecil Untuk Tidak Menahan Pipis, Jika Tidak Ingin Sakit ini

By Rosiana Chozanah, Kamis, 18 Januari 2018 | 19:40 WIB
Jangan biarkan si kecil menahan pipis Moms ()

Jika Moms atau si kecil menahan buang air kecil sama artinya dengan merusak proses pencernaan.

Ketika proses pencernaan seharusnya sudah selesai, tetapi tidak dituntaskan, maka akan mengganggu dan merusak sistem secara perlahan.

2. Infeksi saluran kemih

Infeksi ini biasa disebut dengan UTI bisa menjadi menyakitkan.

Gejalanya adalah sering ingin buang air kecil namun juga merasakan perih pada bagian urtera. 

Lainnya adalah adanya darah saat kencing dan sensasi terbakar ketika buang air kecil.

BACA JUGA: Demi Update di HP Ibu Suruh Anaknya Pipis di Mangkuk Restoran. Jorok!

3. Infeksi kandung kemih

Selain infeksi saluran kemih, infeksi lainnya yang dapat muncul adalah infeksi kandung kemih.

Semakin menahan kencing maka semakin berpotensi untuk menjadi tempat berkembang biaknya bakteri. 

Ini dapat menyebar ke ginjal, hingga menyebabkan disfungsi pada tubuh.

4. Tak bisa menahan lagi