Ternyata Ada Banyak Arti dari Mimpi Keguguran, Apakah Moms Pernah Mengalami Salah Satunya?

By Rachel Anastasia Agustina, Rabu, 18 November 2020 | 17:17 WIB
Ilustrasi mimpi keguguran. (Freepik/bearfotos)

Namun seorang ahli lain juga mengatakan bahwa jika kita sering mimpi tentang keguguran, maka bisa jadi kita sedang lelah karena pekerjaan.Mimpi di mana kontraksi dimulai dan keguguran terjadi dapat menjanjikan kemunduran dalam hubungan dengan orang lain. Namun kembali lagi, mimpi keguguran sendiri tidak bisa ditafsirkan satu pihak saja mulai dari sisi negatif atau pun positif.

Baca Juga: Curhat Mengejutkan Dewi Perssik, Sang Biduan Punya Firasat Dapat Kiriman Ilmu Hitam Gegara Alami Hal IniMaka dari itu Moms perlu dengan bijak memerhatikan seperti apa mimpi itu dan sesering apa mimpi keguguran tersebut datang.

Sebab dari mimpi keguguran ini ada banyak hal yang bisa diambil, mulai dari sisi negatif dan positifnya.

Akan tetapi lebih baik Moms tidak perlu terlalu memikirkan mimpi tersebut, sebab bisa menyebabkan perubahan suasana hati.

Baca Juga: Mimpi Punya Tubuh Langsing Tapi Malas Olahraga? Tenang Saja, Cuma dengan Lakukan 5 Trik Mudah Ini Berat Badan Bisa Turun secara Alami