Begini Cara Tepatnya Menyimpan Timun Agar Tidak Menciut, Pastikan Lakukan Hal Ini Sebelum Memasukkannya Ke Kulkas

By Gabriela Stefani, Rabu, 25 November 2020 | 08:35 WIB
Cara menyimpan timun agar tidak menciut (Freepik)

Pasalnya menyimpannya di dalam plastik dapat mencegah timun terpapar gas etilen dari buah yang juga berada di dalam kulkas.

Gas etilen tersebut diketahui dapat membuat timun lebih cepat matang dan rusak.

4. Simpan dengan cara yang benar

Setelah dimasukkan ke dalam plastik, simpanlah di lemari pendingin dan timun akan bertahan sekitar 1 minggu.

Baca Juga: Mulai Dari Timun Hingga Es Batu, Begini Cara Deretan Artis Korea Ini Menjaga Kulitnya Agar Tetap Mulus Tanpa Keriput Sedikit Pun Meskipun Usia Sudah Mendekati Kepala 4

Hindari menyimpan timun di dalam freezer karen dpat membuatnya menjadi lembek dan tidak renyah meski bisa bertahan lebih lama yaitu 3 bulan.

Kalau Moms sudah memotong timun, pastikan tutup bagian yang terkupas menggunakan plastik pembungkus sebelum memasukkannya ke dalam kulkas.

Sementara kalau Moms menyimpan timun dalam bentuk potongan, Moms bisa simpan di dalam wadah tertutup dan isi dengan sedikit air.

Baca Juga: Diklaim Ampuh Cepat Turunkan Berat Dalam 7 Hari, Waspada Konsumsi Timun Berlebih Dapat Berdampak Serius pada Kesehatan