Konsumsi Buah Belimbing Ternyata Bonusnya Bukan Main, Bisa Membawa Segudang Perubahan Tak Terduga Ini pada Tubuh

By Yosa Shinta Dewi, Selasa, 1 Desember 2020 | 14:16 WIB
Belimbing (freepik)

6. Meningkatkan kontrol gula darah

Buah dan sayuran segar bermanfaat untuk manajemen diabetes. Serat dalam buah segar, beku, atau kering, termasuk belimbing, memperlambat pencernaan makanan dan mencegah lonjakan cepat gula darah.

Serat tidak larut dalam buah ini dapat mencegah pelepasan glukosa setelah makan. Selanjutnya, hal ini dapat membantu mengontrol kadar insulin dalam tubuh.

Selain itu, belimbing adalah makanan rendah kalori dan padat nutrisi yang dapat mendukung pengelolaan berat badan yang sehat dan membantu mencegah perkembangan resistensi insulin.

Artikel ini sudah tayang di Kompas.com dengan judul: 6 Manfaat Kesehatan Buah Belimbing