Merasa Bersalah Karena Telah Memarahi Anak? Berikut Cara Menyembuhkan Trauma Si Kecil dengan #FamilyQuality Versi Kolaborasi Sonora Parenting dengan Nakita.id

By Shinta Dwi Ayu, Jumat, 4 Desember 2020 | 19:30 WIB
Ilustrasi orang tua memarahi Si Kecil. (Freepik)

Satu kemarahan orang tua pada anak tidak akan bisa menghapus 1000 kebaikan yang sudah Moms dan Dads lakukan untuk Si Kecil.

Moms dan Dads jangan takut untuk memarahi anak, asalkan tidak marah dengan melukai fisik.

"Jangan sampai tidak marah itu justru tidak boleh! dengan marah feeling guilty tidak mudah bersarang di diri orang tua," ungkap David.

Baca Juga: Syahnaz Sadiqah Habiskan #FamilyQuality Bersama Si Kembar dengan Bermain Pasir, Ternyata Berikan Manfaat Luar Biasa Ini

Setelah marah ada baiknya Moms dan Dads tidak gengsi untuk meminta maaf pada Si Kecil.

Lakukan lah rekonsiliasi, ajak Si Kecil berbicara mengutarakan kesalahannya, kemudian Moms, Dads, dan sang buah hati sama-sama memaafkan.

Baca Juga: Jangan Lewatkan Momen Sarapan Bersama untuk #FamilyQuality, Manfaatnya Tak Main-main Bagi Keluarga

Setelah rekonsiliasi dilakuka, kasih Si Kecil sedikit waktu sendiri untuk meredahkan emosinya.

Selamat mencoba!