Penuh Perjuangan, Wanita 44 Tahun Asal Madura Ini Akhirnya Berhasil Memiliki Momongan Setelah 21 Tahun Menunggu, Sang Dokter Beberkan Kisah Mengharukannya

By Rachel Anastasia Agustina, Rabu, 9 Desember 2020 | 10:36 WIB
Ilustrasi anak pertama. (Pixabay/Free-Photos)

Penuh Perjuangan, Wanita 44 Tahun Asal Madura Ini Akhirnya Berhasil Memiliki Momongan Setelah 21 Tahun Menunggu, Sang Dokter Beberkan Kisah Mengharukannya

Nakita.id - Memiliki buah hati tentunya menjadi keinginan kebanyakan pasangan yang sudah menikah.

Namun apa daya, tidak semua selalu berjalan seperti apa yang selalu kita inginkan di dalam roda kehidupan ini.

Masih ada juga beberapa pasangan yang memang belum dikaruniai buah hati meski pun sudah lama menikah.

Baca Juga: Akui Tak Merasakan Mood Swing Selama Kehamilan, Zaskia Sungkar Ungkap Peran Besar Irwansyah yang Selalu Berhasil Membuatnya Bahagia

Akan tetapi ada juga yang baru menikah sebentar atau di awal pernikahan langsung dikaruniai anak oleh Yang Maha Kuasa.

Tetapi kita sebagai manusia juga tidak boleh putus harapan, sebab ada pasangan yang menunggu selama 21 tahun baru mendapatkan anak pertamanya.

Kisah mengharukan ini dibagikan oleh seorang dokter yang menangangi langsung wanita berusia 44 tahun yang baru melahirkan anak pertamanya ini.

Baca Juga: Ingin Merencanakan Kehamilan di Usia 35 Tahun? Ini Sederet Hal yang Perlu Moms Ketahui