Tak Perlu Suntik Vitamin Mahal, Hanya dengan Mengonsumsi Campuran Jus Sayur Ini Bisa Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Selama Pandemi Covid-19

By Shinta Dwi Ayu, Jumat, 18 Desember 2020 | 16:49 WIB
Jus sayur untuk meningkatkan daya tahan tubuh di tengah pandemi Covid-19. (freepik)

Melansir dari Tribunnews.com, untuk meningkatkan daya tahan tubuh Moms bisa mengonsumsi campuran jus sayur.

Sayur yang bisa digunakan adalah bayam, kangkung dan selada.

Baca Juga: Presiden Joko Widodo Pastikan Vaksin Covid-19 Gratis, Sosok Ini Beberkan Mungkin Tidaknya Orang Terinfeksi Virus Corona Usai Divaksin

Bayam, kangkung dan selada mengandung nutrisi penting seperti vitamin A, vitamin C, vitamin B6, zat besi, dan kalsium.

Jus berbasis sayuran berdaun hijau ini merupakan sumber nutrisi untuk mempertahankan sistem kekebalan tubuh yang kuat.

Baca Juga: Ternyata Ini Penyebab Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan Belum Juga Sembuh dari Covid-19

Nah selamat mencoba ya Moms! Jangan lupa ingat #PesanIbu untuk selalu menerapkan 3M (Mencuci tangan, Menjauhi Keramaian dan Kerumunan, serta Menggunakan Masker).