Awas, Anak yang Pemarah Akan Beririsko Penyakitan Saat Dewasa!

By Maharani Kusuma Daruwati, Sabtu, 27 Januari 2018 | 15:02 WIB
Anak pemarah berisiko penyakitan saat dewasa ()

Untuk itu, sebaiknya Moms dan Dads mengajarkan pada si kecil mengenai sikap sabar dan cara menangani konflik sejak dini.

Si kecil bisa diberi pengertian dan penjelasan mengenai sebab-akibat dari apa yang ia lakukan.

Ajari juga anak untuk bergaul dan berteman dengan siapa saja secara baik-baik tidak membuat masalah.

Anak juga perlu diajari untuk meminta maaf bila berbuat salah dan berterima kasih untuk setiap kebaikan orang lain.

Dengan begitu Moms bisa melakukan antisipasi sejak dini agar anak tidak menjadi seseorang yang pemarah dan menjaga kesehatannya hingga dewasa nanti. (*)