Selama Ini Salah Kaprah, Ternyata Jahe Dilarang Diseduh dengan Air Panas, Ini Alasannya

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Minggu, 31 Januari 2021 | 10:35 WIB
Ternyata jahe tidak boleh diseduh dengan air panas karena hal ini (freepik)

Oleh sebab itu, Abijanto mengimbau agar masyarakat mulai menghindari kebiasaan menyeduh jahe menggunakan air panas.

Cukup seduh jahe pada air dengan suhu 6-70 derajat celcius, atau air panas di dispenser.

Baca Juga: Cara Mengelola Diabetes Bisa Andalkan Teh Herbal dari Buah Malaka, Jahe, dan Kayu Manis, Ini Cara Mudah Buatnya!

Baca Juga: Tak Perlu Ragu Lagi dengan Manfaat Temulawak dan Jahe untuk Kesehatan, Ini Resep Mudah Membuat Minumannya

Tak hanya itu, Abijanto juga mengatakan aturan ini berlaku pada bahan herbal lainnya.

Kandungan aktif atau senyawa dalam bahan herbal malah bisa rusak karena penyajiannya yang keliru.