Kakaknya Batal Nikahi Ayu Ting Ting, Respons Adik Adit Jayusman Jadi Sorotan, 'Alhamdulillah Berita Menggembirakan'

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Kamis, 11 Februari 2021 | 14:27 WIB
Ayu Ting Ting dan Adit Jayusman batal menikah (instagram.com/@ayutingting92)

Tetapi hingga sekarang, baik Ayu maupun keluarga masih bungkam alasannya membatalkan pernikahan.

Justru baru-baru ini, seorang perempuan yang diduga adik Adit Jayusman muncul ke publik.

Ungkapannya setelah sang kakak batal menikah dengan Ayu Ting Ting malah jadi sorotan.

Unggahan teman Monique Ayu, adik Adit Jayusman jadi sorotan karena dinilai menyinggung batalnya pernikahan sang kakak.

Baca Juga: Tidak Bisa Ditutupi, Ayu Ting Ting Langsung Beri Target Seperti Ini Bagi Calon Suaminya Kelak Usai Batal Nikah dengan Adit Jayusman

"Alhamdulillah pecah telur ya bu," ujar sahabat Monique Ayu di insta stories.

"Alhamdulillah, seneng banget dapat berita yang menggembirakan lho ya," ucap Monique Ayu sambil tertawa.

"Alhamdulillah banget gue juga," imbuh sahabat.

Meski unggahan yang diunggah ulang oleh akun @gundik_empang jadi viral, hingga kini belum diketahui apa makna ucapan Monique dan sahabatnya yang viral tersebut.