Nyesel Baru Tahu, Ternyata Ada Cara Semudah Ini untuk Dapatkan Kulit Cerah dan Sehat Hanya dengan Air Rebusan Beras, Penasaran?

By Diah Puspita Ningrum, Kamis, 18 Februari 2021 | 17:45 WIB
Manfaat air rebusan beras (Pixabay.com/ moritz320)

Didihkan 4 gelas air, setelah mendidih tambahkan beras dan biarkan mendidih dengan api kecil selama 20 menit.

Angkat panci dari kompor, saring cairan dan masukkan ke dalam wadah kaca.

Simpan dalam lemari pendingin dan bisa untuk digunakan beberapa kali.

Selama proses memasak, beras akan melepaskan vitamin B, asam folat dan antioksidan ke dalam air.Baca Juga: Trik Murah dan Mudah untuk Atasi Rambut Rontok, Berketombe hingga Rusak Hanya dengan Air Rendaman Beras

Inilah kegunaan air beras yang akan Moms rasakan pada tubuh!

1. Kondisiner alami

Agar rambut tetap kuat, berkilau, dan sehat coba gunakan air beras sebagai pengganti kondisioner konvensional.

Caranya dengan membasahi rambut memakai air beras, biarkan selama beberapa menit sebelum membilasnya dengan air.

Gunakan tiga kali seminggu untuk hasil terbaik.