Pantas Bikin Nagih, Wanita Ini Iseng Minum 3 Cangkir Teh Hijau Selama Sebulan dan Hasilnya Bikin Takjub

By Riska Yulyana Damayanti, Minggu, 28 Maret 2021 | 18:45 WIB
Manfaat minum teh hijau untuk menurunkan berat badan (Freepik.com)

Nakita.id - Rutin minum teh hijau memiliki manfaat yang baik untuk tubuh, Moms.

Bahkan, rutin minum teh hijau selama satu bulan bisa membantu menurunkan berat badan seorang wanita.

Seorang wanita mengaku dirinya kurus saat kecil namun berat badannya menjadi terus bertambah saat remaja.

Baca Juga: Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga Bisa Pakai Teh, Ini 5 Resep yang Bisa Moms Coba Di Rumah

Beratnya saat itu bisa mencapai 70 kilogram.

Berat badan yang berlebihan membuatnya sering diejek teman-temannya.

Olehkarena itu, dirinya mencoba untuk melakukan program menurunkan berat badan.

Wanita yang tidak disebutkan namanya tersebut mengaku bisa menurunkan berat badan karena mengatur pola makannya dan melakukan olahraga.