Jangan Buang Biji Semangka , Rebuslah! Hasilnya Akan Menakjubkan

By Nila Kusuma Pratiwi, Senin, 5 Februari 2018 | 12:42 WIB
Jangan Buang Biji Semangka , Rebuslah! Hasilnya Akan Menakjubkan (5PH)

BACA JUGA: Mengapa Dokter Bedah Mengenakan Baju Hijau? Ternyata Ini Jawabannya

Menurut dokter, biji semangka ini membantu Moms mengobati dan memperbaiki berbagai masalah dan kondisi kesehatan, karena akan meningkatkan fungsi jantung, meningkatkan daya ingat dan konsentrasi, memperbaiki sel otot tubuh,dll.

Biji semangka kaya nutrisi sehat, termasuk magnesium, niasin, kalsium, antioksidan, vitamin C, zat besi, vitamin B, vitamin A, dll.

Berikut adalah cara menyiapkan teh biji semangka buatan sendiri dan nikmati manfaat penting.

Hancurkan dan basahi 4 sdm biji semangka segar, selanjutnya rebus dengan 2 liter air selama 15 menit.

Minum teh ini selama dua hari, dan ulangi selama beberapa minggu.

Teh biji semangka buatan sendiri sangat sehat dan persiapannya sederhana dan mudah. (*)