Viral, Penggunaan Kertas Nasi Untuk Membuat Makanan Jadi Crunchy!

By Radita Milati, Selasa, 6 Februari 2018 | 15:10 WIB
penyalahgunaan kertas minyak ()

BPA atau bisphenol A adalah bahan kimia yang sering digunakan sebagai bahan pembuat wadah makanan, bukan hanya plastik, tapi juga kertas. 

Dilansir dari WebMD, Kurunthachalam Kannan, Ph.d., seorang ilmuan riset di New York State Department of Health, menyatakan, bahwa BPA juga terkandung pada kertas pembungkus makanan dengan tingkat konsentrasinya tinggi. 

Saat BPA masuk ke dalam tubuh, zat tersebut dapat meniru fungsi dan struktur hormon esterogen. 

Karena kemampuannya tersebut, BPA dapat memengaruhi proses dalam tubuh, seperti pertumbuhan, perbaikan sel, perkembangan janin, tingkat energi, dan reproduksi. 

Hemm...setelah makanan digoreng dengn plastik, sekarang muncul makanan digoreng dengan kertas nasi.

Hati-hati ya Moms saat membeli makanan di luaran.