Bikin Cepat Haus! Coba Hindari Minum Minuman Ini Saat Sahur

By Nita Febriani, Kamis, 15 April 2021 | 07:45 WIB
ilustrasi cepat haus saat puasa (freepik)

Minuman yang baik dikonsumsi saat sahur: Air Putih

Sederhana dan ekonomis, air putih rupanya jadi pilihan minuman yang sangat baik untuk dikonsumsi saat sahur.

Minum air putih, apalagi air putih hangat, dalam jumlah yang cukup akan membuat kita tidak mudah haus meski harus berpuasa seharian penuh.

 

Prioritaskan air putih sebagai minuman utama yang wajib dikonsumsi saat sahur jika Moms tak ingin kehausan saat puasa.

Baca Juga: Ayudia Bing Slamet Bongkar Minuman Kesukaannya Siapa Sangka Ini Berikan Khasiat Mulai dari Hindarkan Penyakit Jantung hingga Tingkatkan Mood