Happy Moms Happy Ramadan, Jangan Sampai Sariawan Mengganggu Ibadah Puasa, Ini Cara Cepat Mengatasinya

By Ela Aprilia Putriningtyas, Rabu, 21 April 2021 | 16:18 WIB
Cara mengobati sariawan (Freepik.com)

Saat puasa ada baiknya untuk mencoba berkumur setelah buka puasa dan setelah imsak.

Pastikan untuk tidak menelan air garam yang digunakan untuk kumur.

- Hindari makanan panas, asin, asam dan panas

Saat berbuka puasa dan sahur ada baiknya untuk menghindari makanan panas, asin, asam dan panas jika terkena sariawan.

Baca Juga: Happy Moms Happy Ramadan, Konsumsi Minuman Ini Sebelum Tidur Ampuh Turunkan Berat Badan dan Bikin Tidur Makin Nyenyak

Jika mengonsumsi makanan panas, asin, asam dan panas dapat berpotensi mengiritasi mulut hingga menimbulkan luka infeksi sariawan.

Mengonsumsi makanan panas dapat berpotensi menyebabkan luka sariawan mengalami nyeri.

- Menggunakan obat sariawan

Obat sariwan banyak dijual di warung hingga apotek sekitar rumah, tidak ada salahnya untuk mencoba mengonsumsi obat agar sariawan segera sembuh.

Pastikan menggunakan obat sariawan di luar jam puasa agar tidak membatalkan kewajiban.

Jika sariawan terus berlangsung sampai 3 minggu ada baiknya untuk melakukan pemeriksaan lebih lanjut ke dokter.