Happy Moms Happy Ramadan: Kegiatan Seru dan Bermakna yang Bisa Dijalani Moms Saat Harus Berpuasa di Rumah Saja

By Shinta Dwi Ayu, Sabtu, 24 April 2021 | 14:30 WIB
Ilustrasi membaca buku (freepik.com/boryanam)

Moms cukup meluangkan waktu untuk melakukan berbagai kegiatan bermakna dan disukai selama menjalani puasa di rumah.

Moms tidak harus selalu fokus ke pekerjaan rumah, Moms juga wajib meluangkan waktu untuk diri sendiri.

Nah berikut rekomendasi kegiatan seru dan bermakna agar bisa menjadi Happy Moms Happy Ramadan melansir dari Kompas.com:

1. Ikuti kegiatan virtual dengan komunitas

Adanya pandemi tentu saja membatasi Moms untuk berkegiatan di luar rumah.

Baca Juga: Happy Moms Happy Ramadan, Jangan Sampai Nasi Basi Saat Sahur, Ibu Harus Menghindari Sederet Kesalahan Berikut Ini

Akibatnya Moms tidak bisa bertemu dengan teman-teman, atau komunitas Moms.

Maka dari itu penting bagi Moms mengikuti berbagai acara komunitas secara virtual.

Misalnya sharing soal parenting, atau pun membaca Qur'an bersama secara virtual.

Kegiatan tersebut merupakan kegiatan yang begitu bermanfaat dan membuat Moms menjadi tidak mudah setres.