Tampil Lebih Pede Tanpa Bau Kaki, Ternyata Kuncinya Cuma Semudah Ini dan Tanpa Perawatan Mahal

By Poetri Hanzani, Senin, 26 April 2021 | 06:00 WIB
Perawatan rumahan untuk mengurangi bau kaki (freepik.com/jcomp)

Scrub

Melansir medicalnewstoday, sel kulit mati yang terdapat di kaki dapat terangkat dengan melakukan scrub.

Moms bisa mencoba menggunakan batu apung untuk mengatasi penumpukan sel kulit mati.

Lakukan perawatan sekitar 2-3 kali setiap minggu bila memang bau kaki sudah dirasa sangat mengganggu.

Baca Juga: Pengobatan Rumahan untuk Hilangkan Bau Kaki Tak Sedap, Ternyata Hanya Sesederhana Ini

Rendam air garam

Pengobatan rumahan lainnya untuk mengatasi bau kaki dengan merendam kaki ke dalam air garam.

Masukkan garam epsom sekitar satu setengah cangkir ke dalam air hangat.

Setelah itu barulah Moms rendam kaki selama 10-20 menit.

Jangan lupa untuk keringkan kaki setelahnya ya Moms.