Tampil Lebih Pede Tanpa Bau Kaki, Ternyata Kuncinya Cuma Semudah Ini dan Tanpa Perawatan Mahal

By Poetri Hanzani, Senin, 26 April 2021 | 06:00 WIB
Perawatan rumahan untuk mengurangi bau kaki (freepik.com/jcomp)

Rendam cuka

Selain air garam, cobalah juga merendam kaki menggunakan air cuka.

Caranya, tuangkan cuka ke dalam air hangat.

Moms bisa gunakan cuka sari apel atau cuka putih.

Rendam kaki sekitar 15-20 menit ke dalam larutan tersebut.

Baca Juga: Cara Mudah Menghilangkan Bau Kaki secara Permanen, Cukup Gunakan Racikan Teh dan Kaki Dijamin Wangi Seperti Habis Perawatan

Antiperspirant

Antiperspirant juga bisa menjadi salah satu cara efektif untuk mengatasi bau kaki.

Cukup oleskan antiperspirant pada kaki untuk mengurangi timbulnya keringat.

Namun, sebaiknya konsultasi dulu dengan dokter ya Moms untuk mendapatkan perawatan yang tepat.