Nakita.id – Masih banyak yang belum tahu, berikut ini hal yang perlu dipertimbangkan sebelum hamil anak kedua.
Istilah ‘banyak anak banyak rezeki’ tentu sudah tak asing lagi di telinga Moms.
Tak sedikit orang yang percaya bahwa semakin banyak jumlah anak mereka, maka semakin banyak pula rezeki yang mereka dapatkan.
Alhasil, ketika sudah memiliki anak pertama, banyak pasangan yang kemudian ingin menambah momongan kedua.
Apabila Moms dan Dads sedang program hamil anak kedua, sebaiknya perencanaan kehamilan tidaklah dilupakan.
Ya, sebelum hamil anak kedua, alangkah baiknya jika Moms dan Dads mempertimbangkan sejumlah hal terlebih dahulu.
Hal ini pun menjadi penting untuk dilakukan, karena nantinya bisa memengaruhi kehamilan Moms yang kedua.
Wah, kira-kira apa saja ya yang perlu dipertimbangkan sebelum hamil anak kedua?